Salah satu aktor penting dalam demokrasi modern adalah media massa. Dalam masyarakat yang mayoritas menggunakan media sebagai alat untuk mendapatkan informasi, agenda setting media berpengaruh kuat. Masyarakat menentukan pilihan maupun keputusan politiknya berdasarkan informasi yang diperolehnya melalui media. Disadari atau tidak oleh para pengguna media, agenda setting media untuk bidang …
Read More »Mediamorfosis Pers di Era Digital
Mediamorfosis Pers di Era Digital[1] Oleh: Ahmad Sihabudin[2] Ngindung Ka Waktu Ngabapa ka zaman (beribu pada waktu, berbapa pada zaman) Beberapa hari lagi Pers kita merayakan hari jadinya yang ke-66, diusia yang tidak lagi muda pers sebagai lembaga kekuatan ke empat dalam sebuah negara demokrasi posisinya sangat utama dan strategis, karena mampu mengontrol dan menjaga semua …
Read More »Pers Media Perjuangan Konglomerat
Pers Media Perjuangan Konglomerat[1] Oleh: Ahmad Sihabudin[2] Beberapa hari ke depan, Pers kita merayakan hari jadinya yang ke-65, pers sebagai lembaga kekuatan ke empat dalam sebuah negara demokrasi posisinya sangat utama dan strategis. Tema itu saya jadikan judul mungkin sangat tendensius dan tidak berdasar, mungkin anda bertanya kenapa dengan Pers …
Read More »